Vanilla Chococips Cookies.
Kalian bisa merancang Vanilla Chococips Cookies using 7 bahan and 10 langkah. Disini Menunjukkan menyiapkan itu.
Bahan – Bahan Vanilla Chococips Cookies
- Sediakan 190 gr Tepung terigu kunci biru.
- Sediakan 125 gr Mentega/margarin.
- Siapkan 140 gr Gula halus (kalau ga suka manis bisa dikurangi).
- Sediakan 1 sdt Baking powder (Wajib).
- Siapkan 1 butir Telur utuh.
- Sediakan 1 sdt Vanilla esens (Pasta vanilla).
- Siapkan 100 gr Chococips.
Langkah Vanilla Chococips Cookies
- Campur Bahan: Mentega, Gula, BP dan Vanilla Lalu Mixer Sampai pucat dan sedikit mengembang dengan Speed sedang kira-kira 4-5 menit..
- Tambahkan Telur. Kocok sampai rata..
- Tambahkan Tepung terigu,Mix sebentar saja..
- Tambahkan Chocochips,aduk rata menggunakan spatula..
- Panaskan Oven 180°C api atas bawah..
- Ambil 1/2 sdm Adonan lalu tata di Loyang yang sudah di Olesi margarin dan beri jarak antara masing masing adonan..
- Panggang suhu 180°C selama 20 menit..
- Setelah Matang, Cookies akan Sedikit Lembek. tunggu 5menit an cookies akan mengeras dan dinginkan. setelah dingin langsung simpan didalam toples..
- Yummy!!hasilnya sangat crunchy banget😍!.
- Xixixixi Selamat mencoba!.